Specifikasi Palet kayu 2way entry
Palet kayu 2way entry merupakan sebuah design palet dengan memiliki keunggulan lebih besar nilai berat beban yang akan diletakkan diatasnya. Palet tersebut memiliki design yang hampir bisa menghilangkan sifat kelenturan daripada kayu itu sendiri. Namun tidak hanya itu saja kekurangan dari palet tersebutpun juga ada yaitu penggunaan palet tersebut harus ditentukan mana bagian depan dan mana bagian samping pada saat melakukan pemackingan, hal ini wajib dilakukan karena nantinya operator forklift hany akan bekerja dari 2 sisi saat akan melakukan pengambilan barang. Inilah yang akan menjadi permasalahan jika perencanaan packing salah.
Banyak sekali hal yang mungkin akan menjadi kelemahan dan keunggulan daripada palet 2way entry jika anda memutuskan menggunakannya maka segera hubungi kami untuk konsultasikan hal ini.
Palet Kayu 2way Entry Palet |
Tidak ada komentar:
Posting Komentar